4 Manfaat Buah Kelengkeng bagi Kesehatan

4 Manfaat Buah Kelengkeng bagi Kesehatan – Di balik rasanya yang manis, ada beragam manfaat buah kelengkeng yang sayang untuk dilewatkan. Beragam kandungan nutrisi di dalamnya tanganhoki99 diketahui dapat memperkuat daya tahan tubuh hingga meredakan peradangan.

Manfaat Buah Kelengkeng untuk Kesehatan

Berikut ini adalah beberapa manfaat buah kelengkeng yang dapat Anda peroleh:

Menjaga berat badan

Salah satu manfaat buah kelengkeng bagi tubuh adalah menjaga berat badan. Dengan kandungan serat yang tinggi di dalamnya, buah ini dapat memberikan efek kenyang lebih lama sehingga mencegah Anda ngemil berlebihan dan menjaga berat badan tetap ideal. Selain itu, buah kelengkeng juga bisa Anda jadikan sebagai bagian dari menu diet sehat sehari-hari, sebab buah ini tergolong rendah kalori. Di dalam 100 gram buah kelengkeng, hanya terdapat sekitar 200 kalori.

Meningkatkan daya tahan tubuh

Manfaat buah kelengkeng selanjutnya adalah meningkatkan daya tahan tubuh. Hal ini karena kandungan antioksidan dan vitamin C yang cukup tinggi di dalamnya. Selain itu, kedua nutrisi tersebut juga bisa meredakan https://weimeidelivery.com/ peradangan dan meningkatkan efektivitas sel darah putih. Ketika sel darah putih bekerja dengan baik, tubuh pun dapat melawan kuman penyebab infeksi. Dengan begitu, tubuh tetap terlindungi dan Anda pun tidak mudah jatuh sakit.

Menangkal efek radikal bebas

Selain meningkatkan daya tahan tubuh, kandungan vitamin C dalam buah kelengkeng juga dapat melindungi tubuh dari kerusakan organ akibat radikal bebas. Kandungan antioksidan dalam buah kelengkeng turut berperan dalam menangkal efek bahaya dari radikal bebas, seperti penyakit jantung, tekanan darah tinggi, dan kanker.

Menjaga kesehatan mata dan kulit

Manfaat buah kelengkeng bagi tubuh yang tidak kalah penting adalah menjaga kesehatan mata dan kulit. Hal ini berkat kandungan berbagai nutrisi dan antioksidan di dalamnya. Pada mata, antioksidan dan vitamin C dapat mengurangi peradangan, mencegah kerusakan mata, serta menurunkan risiko terkena penyakit mata akibat penuaan, seperti katarak dan degenerasi makula. Sedangkan pada kulit, nutrisi dalam buah kelengkeng bermanfaat untuk mencegah penuaan dini dan membantu kulit menghasilkan kolagen. Zat ini berperan untuk menjaga kelenturan kulit.

Ditulis pada Kesehatan | Tag , , | Tinggalkan komentar

Inilah Informasi Jam Buka RS. Spesialis Mata di Medan

Inilah Informasi Jam Buka RS. Spesialis Mata di Medan

Inilah Informasi Jam Buka RS. Spesialis Mata di Medan – Banyak orang yang mengalami gangguan penglihatan, seperti rabun jauh, katarak slot deposit qris 5000 atau mungkin masalah mata kering atau kelelahan saja. Jika sudah terasa menggangu, datang ke klinik dokter mata bisa jadi solusi yang tepat. Jasa dokter mata di Medan yang terbaik ini bisa Anda kunjungi, khusus bagi yang berada di ibukota Sumatera Utara ini. Dengan mata, kita dapat melihat keindahan dunia ini. Untuk itu kita harus perlu menjaga dan merawatnya dengan baik.

Baca Juga : Top 6 Rumah Sakit Populer di Singapore

Klinik Mata Yose

Klinik pengobatan mata ini terletak di area Mesjid jalan. Sisingamangaraja kota Medan. Praktek buka setiap hari dari jam pagi dan sore, hanya libur pada hari Minggu. Secara umum, Klinik Mata Yose bisa menjadi tempat untuk rtp slot gacor tertinggi hari ini mendapatkan perawatan mata terbaik sesuai dengan yang Anda butuhkan, sehingga Anda bisa melihat dunia dengan jernih dan percaya diri kembali.

Alamat: Jl. Sisingamangaraja No.14, Mesjid, Kec. Medan Kota, Kota Medan.
Map: klik di sini
Jam buka: 10.00–12.00,17.00–19.30 Sabtu,17.00–19.30 Minggu libur.
Nomor telepon:- 

Sumatera Eye Center- Peralatan Medis Terbaik

Pusat kesehatan mata Sumatera Eye Center termasuk cukup terkenal di kota Medan. Pelayanan di rumah sakit ini bagus, dengan para dokter yang ramah, kooperatif, dan peduli terhadap pasien. Selain itu, Sumatera Eye Center dilengkapi dengan peralatan medis yang modern dan canggih dalam bidang pengobatan mata. Keunggulan teknologi ini mampu memberikan pelayanan kesehatan mata yang berkualitas namun tetap dengan biaya yang terjangkau. Lokasi Sumatera Eye Center strategis di pusat kota Medan memudahkan akses bagi para pasien. Selain itu, fasilitas gedung rumah sakit ini juga terbilang sangat baik dan nyaman bagi para pengunjung.

Alamat: HMP6+WHQ, Jl. Iskandar Muda, Petisah Tengah, Kec. Medan Petisah, Kota Medan.
Map: klik di sini
Jam buka: 08.00–20.00 Minggu libur, Senin buka 24 jam.
Nomor telepon: 061 4525058

dr. Dwi Maysaroh Arsa, M.Ked., Sp.M

Pilihan selanjutnya, dr. Dwi Maysaroh Arsa, M.Ked., Sp.M adalah seorang dokter spesialis mata yang aktif dalam memberikan pelayanan kepada pasien di Columbia Asia Hospital Medan. Beliau memiliki minat klinis dalam kondisi seperti rabun dekat dan jauh, blefaritis atau radang kelopak mata, katarak, gangguan kornea, dan lain sebagainya. Dr. Dwi Maysaroh Arsa juga dapat melakukan berbagai prosedur, termasuk operasi katarak dan operasi mata, serta melakukan tes buta warna. Untuk lebih memudahkan, Anda bisa membuat janji dengan dr. Dwi Maysaroh Arsa terlebih dahulu melalui situs aplikasi Halodoc.

Dr. Heri Purwoko, SpM (K)- Klinik Mata SPEC Medan

Klinik Mata SPEC Medan adalah spesialis mata yang mengikuti standar pelayanan internasional. Ruang tunggunya nyaman dengan fasilitas lengkap. Klinik ini merupakan pilihan terbaik untuk pemeriksaan mata, penanganan katarak, operasi LASIK, dan berbagai layanan lainnya. Secara keseluruhan, mulai dari ruangan pemeriksaan hingga ruangan operasi, hingga semua staf di Klinik Mata SPEC ini punya standar yang bagus. Mereka bekerja dengan profesionalitas yang tinggi. Dengan segala keunggulan ini, warga Medan kini mendapatkan tambahan pilihan klinik mata yang berkualitas.

Alamat: Komplek MMTC, Blok. A No.37, Medan Estate, Kabupaten Deli Serdang, Sumatera Utara.
Map: klik di sini
Jam buka: 08.00–17.00 Mingguu libur.
Nomor telepon: 081229990819

Medan Eye Center- Fasilitas Klinik Mata Terbaik Medan

Selanjutnya, Medan Eye Center merupakan salah satu tempat pemeriksaan mata yang legendaris di Medan. Tempat ini mempunyai dokter spesialis mata yang termasuk paling senior di Medan. Selain itu, fasilitas peralatan medis di sini juga canggih. Para dokter di Medan Eye Center sudah sangat berpengalaman. Mereka tidak hanya ramah, tetapi juga teliti dan sabar dalam menjelaskan kondisi kepada pasien, terutama ketika ada hal-hal yang mungkin sulit dipahami oleh pasien. Tempat tunggu antrian di Medan Eye Centerjuga sangat nyaman, dan terdapat optik di dalamnya dengan harga terjangkau.

Alamat: Jl. Ir. H. Juanda No.1, Anggrung, Kec. Medan Polonia, Kota Medan.
Map: klik di sini
Jam buka: 09.00–11.15 Senin,15.30–19.00 Minggu libur.
Nomor telepon: 061 4536657

Ditulis pada Rumah Sakit | Tag , | Komentar Dinonaktifkan pada Inilah Informasi Jam Buka RS. Spesialis Mata di Medan

Informasi Alamat Rumah Sakit di Riau

Informasi Alamat Rumah Sakit di Riau

Informasi Alamat Rumah Sakit di Riau –  Lokasi RSIA Pekanbaru ini terletak di berbagai daerah yang bisa dijangkau oleh masyarakat. Sebagai rumah sakit yang berfokus pada kesehatan ibu dan anak, deretan RSIA ini memiliki server thailand fasilitas yang cukup memadai. Moms yang berada di Pekanbaru bisa mencobanya dan merasakan manfaatnya. Sebagai ibu kota provinsi Riau, Pekanbaru memiliki beberapa Rumah Sakit Ibu Anak (RSIA) yang dapat diandalkan.

RSIA Zainab

  • Alamat: Jl. Ronggo Warsito No.1, Suka Maju, Kec. Sail, Kota Pekanbaru, Riau 28127
  • Website: rsiazainab.co.id
  • Instagram: @rsiazainbpku
  • Telepon: (0761) 24000

Berdirinya RSIA Zainab ini berawl dari keprihatinan terhadap tingginya angka kematian bayi dan ibu melahirkan di Indonesia, serta kepedulian terhadap kesehatan, kenyamanan serta perlindungan ibu dan bayi.Menjadi RSIA Pekanbaru yang pertama berdiri, RSIA Zainab merupakan RSIA yang telah terakreditasi syariah dan juga pro pemberian ASI ekslusif. Selain itu, RSIA ini juga menerima pasien yang menggunakan BPJS Kesehatan.

Baca Juga : Informasi Alamat dan No Tlp Rumah Sakit di Manado

Memiliki visi menjadi rumah sakit ibu dan anak berasaskan syariah Islam terbaik se-provinsi Riau tahun 2023, RSIA ini menerapkan slot bonus new member nilai-nilai syariah Islam dalam seluruh aspek pelayanan rumah sakit.RSIA Zainab Pekanbaru mempunyai layanan unggulan seperti klinik cinta ASI untuk membantu para ibu yang kesulitan seputar ASI dan menyusui, klinik Tumor Miom Kista Kanker (TMKK), klinik rehab medik, dan home care. Fasilitas medis lainnya adalah memiliki ambulance, apotek, laboratorium, radiologi, ruang rawat inap, ruang rehabilitasi, ruang UGD, layanan 24 jam, musholla, nursery, serta ruang tunggu yang nyaman.

RSIA Annisa

  • Alamat: Jl. Garuda No.66, Tengkerang Tengah, Kecamatan Marpoyan Damai, Kota Pekanbaru, Riau 28128
  • Website: annisapekanbaru.com
  • Email: cust.care@annisapekanbaru.com
  • Telepon: 0852-6459-6519

Keberadaan RSIA di Pekanbaru ini awal adalah klinik dan rumah bersalin Annisa Medika yang didirikan pada 1997.Tujuan pembangunan klinik ini adalah untuk membantu masyarakat dalam bidang kesehatan terutama pelayanan kesehatan Ibu dan anak, yang menurut catatan statistik Provinsi Riau tingkat kematian bayi masih tinggi.

Hingga saat ini, klinik dan rumah bersalin Annisa Medika masih terus bertahan dan berkembang. Seluruh fasilitasnya dimaksudkan untuk kesejahteraan kesehatan ibu dan anak.Beberapa fasilitas kesehatan yang dimiliki adalah rawat jalan, bedah, gawat darurat 24 jam, hypnobrithing, hingga poli anak.Di sana juga terdapat dokter rehab medik, dokter anak, dokter kandungan, dan juga dokter umum. Para dokter tersebut adalah dokter terbik dan telah memiliki jam terbang tinggi.

Jika Moms ingin melahirkan secara normal di RSAI ini, Moms bisa menyiapkan dana mulai dari Rp2,99 juta rupiah. Dengan biaya tersebut, Moms akan mendapatkan pelayanan rawat inap 2 hari 1 malam, kamar mandi dalam, dan full AC.Selain itu, disediakan juga imunisasi HB-0 bayi, pengurusan akta kelahiran secara gratis, sert pemberian obat untuk Moms dan juga bayi setelah melahirkan.

Jika Moms memilih melahirkan secara sesar, cukup siapkan Rp7,7 juta rupiah dengan fasilitas rawat inap 3 hari 2 malam, ruangan full AC, juga imunisasi HB-0 bayi. Moms juga mendapatkan gratis tahnik dan pijat bayi, gratis pengurusan akta kelahiran, serta obat untuk ibu dan bayi.

RSIA Budhi Mulia

  • Alamat: Jalan Soekarno Hatta No. 226-228 Sidomulyo Timur, Arengka, Kecamatan Marpoyan Damai, Kota Pekanbaru, Riau 28289
  • Website: rsia-budhi-mulia.business.site
  • Telepon: 0851-0006-9900

Menjadi salah satu RSIA Pekanbaru yang bisa dipilih, Moms akn mendapatkan beragam fasilitas dengan terlebih dahulu mendaftar secara online di RSIA ini.Bukan hanya berfokus pada ibu dan anak seperti penyediaan fasilitas melahirkan dan juga poli anak, RSIA ini juga memiliki Poliklinik gigi dan beauty clinic yang menjadi salahs atu program unggulannya. Semoga deretan rekomendasi RSIA Pekanbaru ini dapat menjadi referensi bagi Moms untuk memilih RSIA yang cocok ya.

RISA Eria Bunda

  • Alamat: Jalan KH Ahmad Dahlan nomor 163 Kota Perkanbaru, Riau
  • Website: rsia-eriabunda.com
  • Telepon: 0761-23100/23600

RSIA Eria Bunda Pekanbaru ini sebenarnya saat ini telah berubah menjadi RS Khusus Kelas C. Saat ini, RSIA Eria Bunda memiliki kapasitas 88 tempat tidur untuk rawat inap kebidanan dan kandungan. Terdapat pula ruangan rawat untuk anak, serta ruang NICU/PICU/HCU yang dapat mudah diakses masyarakat. Fasilitas lain yang dimiliki RSIA Eria Bunda Pekanbaru ini adalah instalasi gawat darurat, poliklinik rawat jalan, instalasi farmasi, rawat inap, instalasi gizi, laboratorium dan penunjang medis lainnya.

 Bukan hanya itu, deretan dokter yang melayani perawatan di salah satu RSIA Pekanbaru ini diisi oleh dokter-dokter yang berpengalaman dan juga kompeten di bidangnya. Para dokter tersebut yang telah berdedikasi puluhan tahun dan berpengalaman di bidangnya. Mulai dari Spesialis Obgyn, Bedah, Penyakit Dalam, Anak, dan Spesialis lain pada umumnya. Bukan hanya itu, RSIA ini memberikan kemudahan dalam mendapatkan transportasi berupa ambulance dan jug kelengkapan di dalam apotik yang siap siaga selama 24 jam.

RSIA Andini

  • Alamat: RSIA Andini, Jl. Tuanku Tambusai no 55, Pekanbaru, Riau
  • Website: rsiaandini.com
  • Telepon: (+62) 0761 33612

Mulai beroperasi pada 16 April 2007, salah satu RSIA Pekanbaru ini awalnya bernama Klinik Fetomaternal dan Neonatologi Andini. Beberap fasilitas yang dimiliki adalah rawat inap, rawat jalan, poli obgyn, poli anak, dan banyak lagi. Pada 22 Desember 2009, RSIA Andini mendapat penghargaan peringkat I sebagai ‘Rumah Sakit Sayang Ibu dan Bayi’.

 RSIA ini didukung oleh aplikasi teknologi dan metode terkini di bidang kedokteran, serta memiliki tim dokter, tenaga paramedis, serta staf profesional yang berdedikasi tinggi. Moms dapat berkonsultasi dengan dokter spesialis kebidanan dan kandungan yang hampir setiap hari, termasuk di hari libur. Salah satu fasilitas unggulannya adalah memiliki teknologi Ultrasonografi (USG) 4D realistik, yang menghasilkan gambar yang lebih detail, realtime, serta memberikan gambar yang lebih jelas untuk pemerikasaan pertumbuhan dan perkembangan janin.
Ditulis pada Uncategorized | Tag , | Komentar Dinonaktifkan pada Informasi Alamat Rumah Sakit di Riau

Inilah Jenis Penyakit dan Pengobatan di Singapore

Inilah Jenis Penyakit dan Pengobatan di Singapore

Inilah Jenis Penyakit dan Pengobatan di Singapore – Reputasi Singapura sebagai pusat medis kelas dunia mampu menarik banyak warga rtp slot Indonesia untuk berobat ke Singapura. Selain itu, karena jaraknya yang dekat, didukung pelayanan kesehatan yang efisien, membuat Singapura semakin diminati pasien-pasien dari Indonesia. Mengacu pada Legatum Prosperity Index tahun 2023, Singapura menduduki peringkat pertama di antara 104 negara dalam kategori “komponen kesehatan” – yang menunjukkan tingkat kesehatan masyarakat dan akses ke layanan yang dibutuhkan untuk menjaga kesehatan penduduk. Jadi tak heran, bila banyak pasien dari Indonesia memilih berobat ke Singapura karena sudah terjamin kualitas pengobatannya. Berikut jenis-jenis pengobatan yang paling banyak dipilih oleh pasien Indonesia ketika berobat ke Singapura:

Pengobatan Ortopedi

Layanan ortopedi ketika Anda berobat ke Singapura akan menawarkan berbagai perawatan mulai dari slot server kamboja winrate tertinggi pembedahan hingga rehabilitasi untuk masalah tulang dan sendi. Teknologi canggih dan peralatan medis modern membuat Singapura menjadi pilihan favorit pasien Indonesia untuk pengobatan ortopedi, terutama bagi mereka yang membutuhkan perawatan spesialis seperti penggantian sendi atau perbaikan tulang akibat cedera.

Baca Juga : 6 Rumah Sakit Terbaik di Singapore untuk Check Up Obligasi

Seperti Parkway East Hospital Singapore, merupakan penyedia layanan kesehatan swasta terbesar di Singapura, yang pengadaan peralatan medisnya terbilang maksimal. Lebih dari 80% permintaan peralatan medis di Singapura, adalah produk impor dari Amerika Serikat karena dinilai punya banyak produk inovatif yang dapat mengembangkan kualitas pelayanan kesehatan.

Medical Check-Up

Melakukan medical check-up di Singapura punya berbagai kelebihan, terutama bagi warga Indonesia yang ingin memantau kondisi kesehatan mereka secara rutin. Pemeriksaan kesehatan di Singapura memungkinkan Anda untuk mendeteksi penyakit atau kelainan lebih dini, yang mungkin gejala awalnya tidak terdeteksi, agar tak terlanjur jadi kronis dan malah butuh biaya lebih mahal lagi nantinya.

Deteksi dini memungkinkan pasien mendapatkan perawatan lebih awal, sehingga memperbesar peluang kesembuhan dan mengurangi risiko komplikasi. Misalnya, kanker yang terdeteksi pada tahap awal memiliki tingkat kesembuhan 80% hingga 90%. Tapi, jika ditemukan pada tahap akhir, peluang ini menurun drastis.

Transplantasi Organ

Singapura merupakan salah satu pusat transplantasi organ terkemuka di Asia. Pasien dari Indonesia memilih berobat ke Singapura untuk melakukan transplantasi organ seperti jantung, ginjal, hati, dan paru-paru karena tingkat keberhasilan yang tinggi.  Dengan sistem donasi dan transplantasi yang sangat terorganisir (diatur dalam Undang-Undang Transplantasi Organ Manusia), menjadikan Singapura negara tujuan utama bagi mereka yang membutuhkan transplantasi dengan metode yang transparan. Masyarakat disadarkan tentang pentingnya donor organ dan didorong untuk mendaftarkan diri mereka sebagai pendonor setelah kematian mereka.  Setidaknya ada lebih dari 500 transplantasi berhasil dilakukan setiap tahun, dan Singapore General Hospital menjadi pusat transplantasi organ terbesar di dunia.

Onkologi atau Penanganan Kanker

Layanan onkologi di Singapura sangat maju dan menyediakan berbagai metode pengobatan kanker seperti kemoterapi, radioterapi, imunoterapi, dan pembedahan. Pasien Indonesia banyak memilih Singapura untuk pengobatan kanker karena teknologi medis terkini dan tim medis yang sangat berpengalaman.  Selain itu, beberapa pusat kanker di Singapura dikenal memiliki tingkat kesembuhan yang cukup tinggi, sehingga memberi harapan besar bagi pasien untuk sembuh.

Sepertiga dari pasien asal Indonesia (sekitar seribu pasien per bulan) datang berobat ke Mount Elizabeth Hospital Singapura untuk menjalani pengobatan kanker. Menempati urutan pertama adalah pengobatan kanker kolorektal untuk pria, dan urutan kedua kanker paru. Sedangkan pada wanita, paling banyak untuk pengobatan kanker payudara dan kanker rahim.

Ditulis pada Penyakit | Tag , | Komentar Dinonaktifkan pada Inilah Jenis Penyakit dan Pengobatan di Singapore

Informasi Rumah Sakit di Tapanuli Utara Fasilitas Kesehatan Terbaik di Daerah Ini

Kabupaten Tapanuli Utara yang terletak di Provinsi Sumatera Utara, memiliki sejumlah fasilitas slot online kesehatan yang melayani kebutuhan medis masyarakat setempat. Rumah sakit di daerah ini berperan penting dalam memberikan pelayanan kesehatan yang berkualitas, baik untuk pengobatan umum maupun perawatan khusus. Berikut adalah daftar rumah sakit yang ada di Kabupaten Tapanuli Utara yang dapat menjadi pilihan bagi Anda dan keluarga.

1. Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) Tarutung

RSUD Tarutung adalah rumah sakit milik pemerintah yang terletak di pusat Kabupaten slot bonus 100 Tapanuli Utara. Rumah sakit ini memiliki fasilitas medis yang lengkap, mulai dari layanan gawat darurat hingga rawat inap. RSUD Tarutung menjadi salah satu rumah sakit yang cukup terkenal di daerah ini karena menyediakan pelayanan kesehatan dengan biaya yang lebih terjangkau untuk masyarakat.

Fasilitas Unggulan:

Layanan IGD (Instalasi Gawat Darurat)

Rawat inap dengan berbagai kelas

Layanan laboratorium dan radiologi

Spesialisasi dalam berbagai bidang medis

2. Rumah Sakit Budi Mulia Tarutung

Rumah Sakit Budi Mulia merupakan rumah sakit swasta yang menyediakan pelayanan kesehatan dengan kualitas tinggi. Rumah sakit ini menjadi pilihan bagi mereka yang mencari fasilitas kesehatan dengan layanan lebih personal dan tidak terlalu penuh. Dengan dokter-dokter berpengalaman dan peralatan medis yang modern, RS Budi Mulia siap memberikan perawatan terbaik bagi pasien.

Fasilitas Unggulan:

Layanan medis umum dan spesialis

Rawat inap dengan berbagai kelas

Ruang perawatan khusus

3. Rumah Sakit Sangkuriang

RS Sangkuriang di Tapanuli Utara merupakan rumah sakit swasta yang menawarkan layanan kesehatan dengan pendekatan yang lebih modern. Rumah sakit ini dikenal dengan pelayanan medis yang profesional dan tenaga medis yang kompeten di bidangnya. RS Sangkuriang melayani berbagai macam kebutuhan kesehatan mulai dari pemeriksaan kesehatan rutin hingga perawatan intensif.

Fasilitas Unggulan:

Rawat inap dan rawat jalan

Laboratorium lengkap

Pelayanan kesehatan bagi ibu dan anak

Layanan kesehatan spesialis

4. Rumah Sakit Melati

Rumah Sakit Melati adalah salah satu rumah sakit yang berada di Kabupaten Tapanuli Utara. Rumah sakit ini menawarkan berbagai layanan medis untuk memenuhi kebutuhan masyarakat. Dengan fasilitas yang lengkap dan tenaga medis yang berkompeten, RS Melati siap memberikan perawatan yang berkualitas.

Fasilitas Unggulan:

Instalasi gawat darurat (IGD)

Layanan rawat inap dan rawat jalan

Layanan spesialis anak, kandungan, dan lainnya

5. Rumah Sakit Medika Utama

Sebagai salah satu rumah sakit swasta yang berkembang di Tapanuli Utara, Rumah Sakit Medika Utama menyediakan layanan kesehatan yang lengkap dengan fasilitas yang nyaman. Dengan tim medis yang berkompeten, rumah sakit ini memberikan pelayanan yang sangat baik untuk pasien yang membutuhkan perawatan medis.

Fasilitas Unggulan:

Rawat inap dan rawat jalan

Pemeriksaan medis lengkap

Layanan bedah dan perawatan pasca-bedah

Kesimpulan

Tapanuli Utara memiliki berbagai pilihan rumah sakit yang dapat memberikan pelayanan medis yang berkualitas. Baik rumah sakit milik pemerintah maupun swasta, semuanya berkomitmen untuk memberikan pelayanan terbaik bagi masyarakat. Penting untuk memilih rumah sakit yang sesuai dengan kebutuhan kesehatan Anda dan keluarga, serta fasilitas yang tersedia. Dengan daftar rumah sakit di atas, diharapkan Anda bisa menemukan tempat perawatan yang tepat untuk menjaga kesehatan.

Jika Anda membutuhkan layanan medis di Kabupaten Tapanuli Utara, pertimbangkan rumah sakit yang sudah disebutkan di atas untuk memastikan perawatan terbaik.

Ditulis pada Fasilitas Rumah Sakit, Kesehatan, Rumah Sakit | Tag | Komentar Dinonaktifkan pada Informasi Rumah Sakit di Tapanuli Utara Fasilitas Kesehatan Terbaik di Daerah Ini

Mengenal Uremia Gejala dan Pengobatan yang Tepat untuk Anda

Mengenal Uremia Gejala dan Pengobatan yang Tepat untuk Anda – Uremia adalah kondisi medis serius yang terjadi ketika ginjal gagal untuk mengeluarkan produk limbah dan kelebihan cairan dari tubuh secara efektif. Produk limbah yang menumpuk dalam darah ini, seperti urea, dapat menyebabkan gangguan serius pada situs slot gacor berbagai organ tubuh. Dalam artikel ini, kita akan membahas gejala uremia serta cara pengobatannya.

Gejala Uremia

Gejala uremia bervariasi, tergantung pada tingkat keparahan dan seberapa lama seseorang telah menderita gangguan ginjal. Beberapa gejala yang umum ditemukan pada penderita uremia antara lain:

  1. Kelelahan dan Kelemahan
    Penderita uremia sering merasa sangat lelah dan kurang bertenaga, bahkan untuk aktivitas ringan. Hal ini disebabkan oleh penurunan kemampuan tubuh untuk membuang limbah yang mengganggu fungsi tubuh.

  2. Mual dan Muntah
    Penumpukan racun dalam darah dapat menyebabkan rasa mual yang hebat dan kadang-kadang diikuti dengan muntah. Ini adalah gejala yang sering dikeluhkan oleh penderita uremia.

  3. Perubahan pada Urin
    Frekuensi buang air kecil bisa berkurang atau bahkan hilang sama sekali. Urine yang dikeluarkan bisa berwarna gelap, berbusa, atau memiliki bau yang tidak normal.

  4. Sesak Napas
    Kadar urea yang tinggi dalam darah bisa memengaruhi paru-paru dan menyebabkan penumpukan cairan, yang akhirnya mahjong wins menyebabkan sesak napas.

  5. Gatal pada Kulit
    Akumulasi produk limbah dalam darah dapat menyebabkan rasa gatal pada kulit, terutama pada bagian tubuh yang lebih sensitif.

  6. Pembengkakan
    Uremia bisa menyebabkan penumpukan cairan dalam tubuh yang mengarah pada pembengkakan pada kaki, pergelangan kaki, atau wajah.

Cara Pengobatan Uremia

Pengobatan uremia bertujuan untuk mengurangi gejala, mencegah kerusakan lebih lanjut pada ginjal, dan memulihkan keseimbangan cairan serta elektrolit tubuh. Beberapa cara pengobatan yang umum digunakan adalah:

  1. Dialisis
    Dialisis adalah prosedur medis yang digunakan untuk menggantikan fungsi ginjal yang rusak. Ada dua jenis dialisis yang biasa dilakukan: hemodialisis (menggunakan mesin untuk menyaring darah) dan dialisis peritoneal (menggunakan membran peritoneum sebagai filter alami).

  2. Transplantasi Ginjal
    Transplantasi ginjal menjadi solusi terbaik bagi penderita uremia yang mengalami gagal ginjal stadium akhir. Dalam prosedur ini, ginjal yang rusak digantikan dengan ginjal sehat dari donor.

  3. Pengobatan Medis
    Dokter mungkin meresepkan obat-obatan untuk mengatasi gejala atau mencegah komplikasi. Obat-obatan ini bisa termasuk obat antihipertensi untuk menurunkan tekanan darah atau obat untuk menurunkan kadar fosfor dalam darah.

  4. Diet yang Sehat
    Penderita uremia disarankan untuk mengikuti diet rendah protein, rendah garam, dan rendah fosfor. Hal ini membantu mengurangi beban kerja ginjal dan mencegah penumpukan limbah dalam tubuh.

Kesimpulan

Uremia adalah kondisi yang serius dan memerlukan perhatian medis segera. Jika tidak diobati dengan baik, uremia dapat menyebabkan kerusakan organ yang lebih parah. Dengan pengobatan yang tepat, termasuk dialisis, transplantasi ginjal, dan pengelolaan gejala, penderita uremia dapat memiliki kualitas hidup yang lebih baik. Jangan ragu untuk berkonsultasi dengan dokter jika mengalami gejala-gejala yang mencurigakan.

Ditulis pada Penyakit | Tag | Komentar Dinonaktifkan pada Mengenal Uremia Gejala dan Pengobatan yang Tepat untuk Anda

10 Rumah Sakit Terbaik di Penang untuk Layanan Kesehatan Terpercaya

Penang, Malaysia, telah lama dikenal sebagai destinasi utama slot garansi kekalahan 100 bagi pasien internasional, termasuk dari Indonesia, yang mencari layanan kesehatan berkualitas tinggi dengan biaya yang kompetitif. Berikut adalah beberapa rumah sakit terbaik di Penang yang dapat menjadi referensi bagi Anda:

1. Gleneagles Penang

Gleneagles Penang adalah rumah sakit swasta terkemuka slot deposit qris 5000 yang menawarkan berbagai layanan medis unggulan, termasuk perawatan jantung, onkologi, dan ortopedi. Dengan fasilitas modern dan tim medis berpengalaman, rumah sakit ini telah mendapatkan reputasi sebagai salah satu yang terbaik di kawasan ini.

2. Island Hospital

Island Hospital dikenal sebagai salah satu rumah sakit terbesar di Penang dengan kapasitas 600 tempat tidur dan lebih dari 70 dokter spesialis. Layanan unggulannya mencakup pusat diabetes, pusat sistem pencernaan, klinik gangguan pergerakan, pusat kesuburan, pusat pemeriksaan kesehatan, rehabilitasi dan fisioterapi, pusat jantung, pusat tulang belakang, serta pusat urologi. Pada September 2024, IHH Healthcare mengumumkan akuisisi Island Hospital senilai 3,92 miliar ringgit untuk memperkuat posisinya di pasar kesehatan Malaysia.

3. Loh Guan Lye Specialist Centre

Didirikan pada tahun 1975, Loh Guan Lye Specialist Centre menawarkan berbagai layanan medis dengan dukungan lebih dari 70 dokter spesialis senior dan 276 tempat tidur rawat inap. Pusat keunggulannya meliputi perawatan kanker, kesehatan wanita dan anak, serta kesehatan pencernaan.

4. Georgetown Specialist Hospital

Meski baru berdiri pada tahun 2018, Georgetown Specialist Hospital telah menarik perhatian banyak pasien internasional. Didukung oleh sekitar 13 dokter spesialis senior dan 18 tempat tidur rawat inap, rumah sakit ini menawarkan layanan di bidang urologi, ortopedi, nefrologi, radiologi, serta obstetri dan ginekologi.

5. Genesis IVF Penang

Bagi pasangan yang mencari layanan fertilitas, Genesis IVF Penang adalah pilihan utama. Dengan tingkat keberhasilan bayi tabung mencapai 70% dan didukung oleh dokter-dokter IVF berpengalaman seperti Dr. Ng Peng Wah dan Dr. Lau Soon Yen, klinik ini telah membantu banyak pasangan mewujudkan impian mereka memiliki keturunan.

6. Mount Miriam Cancer Hospital

Mount Miriam Cancer Hospital adalah rumah sakit yang fokus pada perawatan pasien kanker pasca operasi. Didukung oleh lebih dari 5 dokter spesialis senior dan 40 tempat tidur rawat inap, rumah sakit ini menawarkan perawatan radioterapi dan kemoterapi bagi pasien yang membutuhkan.

7. Pantai Hospital Penang

Pantai Hospital Penang menawarkan layanan medis berkualitas dengan dua layanan unggulan, yaitu pusat stroke dan unit jantung. Selain itu, rumah sakit ini juga menyediakan layanan kardiologi, neurologi, bedah kardiotoraks, bedah saraf, radiologi intervensi, brakiterapi, bedah laparoskopi, dan ortopedi.

8. Sunway Medical Centre Penang

Sunway Medical Centre Penang adalah salah satu rumah sakit terbaru di Penang yang mulai beroperasi sejak akhir 2022. Dengan fasilitas modern dan tim medis berpengalaman, rumah sakit ini menawarkan layanan di berbagai bidang medis, termasuk perawatan kanker, kesehatan pencernaan, serta ibu dan anak.

Memilih rumah sakit yang tepat di Penang dapat membantu Anda mendapatkan perawatan medis berkualitas sesuai kebutuhan. Disarankan untuk berkonsultasi terlebih dahulu dengan dokter atau agen kesehatan terpercaya sebelum memutuskan untuk berobat ke luar negeri.

Ditulis pada Fasilitas Rumah Sakit, Kesehatan | Tag | Komentar Dinonaktifkan pada 10 Rumah Sakit Terbaik di Penang untuk Layanan Kesehatan Terpercaya

Tips Mencegah Agar Terhindar dari Demam Berdarah

Tips Mencegah Agar Terhindar dari Demam Berdarah – Di negara beriklim tropis, seperti Indonesia, penyakit demam berdarah mudah sekali mewabah. Terutama saat musim hujan, di olympus slot mana kondisi lingkungannya sangat mendukung untuk perkembangbiakan nyamuk. Ketika terinfeksi virus demam berdarah, seseorang bisa saja mengalami gejala yang ringan, atau bahkan tidak mengalami gejala sama sekali. Akan tetapi, demam berdarah tetap perlu diwaspadai karena dapat menimbulkan gejala yang berat, misalnya perdarahan. Jika terlambat ditangani, kondisi ini dapat menyebabkan kematian.

Pencegahan Demam Berdarah

Jangan dikira nyamuk Aedes aegypti lebih senang bersarang di tempat kotor atau tidak terawat. Nyamuk ini justru lebih senang bersarang di air bersih yang dibiarkan tergenang. Oleh karenanya, mengeringkan genangan air, menutup dan menguras penampungan air bersih, serta mengubur barang bekas agar tidak menjadi sarang nyamuk merupakan langkah utama pencegahan DBD. Selain itu, DBD juga dapat dicegah dengan cara berikut:

  • Menjaga kebersihan Mahjong Ways 2 lingkungan rumah secara rutin, terutama tempat penampungan air.
  • Menggunakan obat nyamuk, baik itu obat nyamuk semprot, bakar, atau elektrik, pada pagi dan sore hari.
  • Mengoleskan losion antinyamuk.
  • Memasang kasa nyamuk di setiap jendela atau ventilasi udara, agar nyamuk tidak masuk ke dalam rumah.
  • Mengenakan baju lengan panjang dan celana panjang ketika beraktivitas di luar rumah.
  • Tidak menggantung pakaian di dalam kamar, karena bisa menjadi tempat bagi nyamuk untuk bersembunyi.
  • Mendapatkan vaksin demam berdarah.

Fakta-Fakta Demam Berdarah

Agar dapat lebih waspada terhadap demam berdarah, Anda perlu terlebih dahulu mengetahui informasi yang benar mengenai penyakit ini. Berikut adalah beberapa fakta terkait penyakit demam berdarah yang penting untuk diketahui:

  • Bintik-bintik merah yang muncul di permukaan kulit merupakan tanda terjadinya perdarahan pada kulit akibat penurunan trombosit (keping darah).
  • DBD bisa berkembang menjadi kondisi berat dan merupakan kegawatan, yang disebut dengan Dengue Shock Syndrome (DSS). Gejalanya berupa muntah, nyeri perut, perubahan suhu tubuh dari demam menjadi dingin (hipotermia), dan melambatnya denyut jantung.
  • DBD berisiko menyebabkan kematian ketika penderitanya mengalami syok karena perdarahan.

Hingga saat ini, belum ada obat spesifik untuk menyembuhkan DBD. Pemberian obat hanya ditujukan untuk mengurangi gejala demam dan nyeri, serta mencegah komplikasi. Selain itu, penderita DBD dianjurkan untuk banyak istirahat dan cukup minum agar tidak mengalami dehidrasi. Berdasarkan data Kementerian Kesehatan Republik Indonesia, jumlah kasus DBD hingga awal Februari 2019 mencapai 16.692 kasus dengan 169 orang meninggal dunia. Jumlah ini meningkat dibandingkan bulan sebelumnya, yaitu 13.683 kasus dengan 133 orang meninggal dunia.

Kasus terbanyak DBD di Indonesia ada di wilayah Jawa Timur, Jawa Tengah, NTT, dan Kupang.
Gejala DBD tidak langsung muncul, tetapi memerlukan waktu 4-10 hari setelah tergigit nyamuk yang membawa virus dengue. Gejala DBD yang paling umum adalah demam tinggi hingga 40 derajat Celsius, yang disertai tubuh menggigil dan berkeringat. Selain itu, gejala lain yang biasanya terjadi adalah sakit kepala, nyeri tulang dan otot, mual, munculnya bintik-bintik merah di kulit, hingga perdarahan pada hidung dan gusi.

Ditulis pada Kesehatan | Tag , , | Komentar Dinonaktifkan pada Tips Mencegah Agar Terhindar dari Demam Berdarah

Inilah Best 5 Rumah Sakit yang Berdiri di Yogyakarta

Inilah Best 5 Rumah Sakit yang Berdiri di Yogyakarta

Inilah Best 5 Rumah Sakit yang Berdiri di Yogyakarta –  Provinsi Daerah Istimewa Yogyakarta memiliki 55 rumah sakit umum, 23 rumah sakit khusus, dan 13 rumah sakit bersalin. Beberapa rumah sakit merupakan rumah sakit lama, bahkan ada yang berumur seratus tahun. Namun bukan berarti ketinggalan zaman, justru makin modern dengan tenaga medis dan dokter terbaik.

Rumah sakit-rumah sakit tersebut juga tersebar di beberapa lokasi yang strategis. Ada yang dekat dengan pusat keramaian, ada pula yang berada dekat rumah penduduk. Semuanya mudah dijangkau baik dengan kendaraan pribadi maupun kendaraan umum. Berikut 5 rekomendasi rumah sakit di Jogja yang terbaik. Beberapa milik pemerintah, dan sebagian merupakan milik swasta. Semuanya siap memenuhi kebutuhan kesehatan masyarakat setempat atau wisatawan yang datang ke Jogja.

Baca Juga : Inilah Informasi Jam Buka RS. Spesialis Mata di Medan

RS Universitas Islam Indonesia (UII)

Fokus pada pasien. Itulah prinsip layanan dari RS UII. Meskipun masih terbilang sangat muda, baru resmi berdiri pada tahun 2019, namun RS UII telah membuktikan mampu menjadi rumah sakit yang terdepan dalam melayani kesehatan masyarakat. Bahkan pelayanan di rumah sakit ini disebut-sebut mirip hotel bintang lima.

Bernaung di bawah Yayasan Badan Wakaf Universitas Islam Indonesia, rumah sakit ini dilengkapi dengan 265 kamar rawat inap dan kamar operasi yang modern. RS UII juga menyediakan layanan home care, berupa layanan perawatan luka pasca operasi, layanan perawatan luka diabetes, dan layanan fisioterapi.

Layanan unggulan dari rumah sakit ini adalah perawatan ibu dan anak. Di mana pada poli anak disediakan tempat yang nyaman juga playground untuk anak. Dilengkapi pula dengan poli obstetri dan ginekologi yang didukung oleh para dokter spesialis. Selain itu terdapat pula klinik vaksin untuk berbagai vaksin bagi wisatawan.

RS PKU Muhammadiyah

Dari seluruh rumah sakit Muhammadiyah di Indonesia, RS PKU Muhammadiyah Yogyakarta termasuk salah satu dari tiga rumah sakit yang meraih sertifikasi halal dari Badan Standardisasi Nasional. Ini berarti dari berbagai segi, yaitu pelayanan, manajemen keuangan, dan lain-lain telah sesuai syariah islam.

Lokasi rumah sakit ini juga cukup strategis, berada dekat dengan Maliboro, kawasan wisata paling populer di Jogja. Pelayanan rumah sakit pun sangat lengkap, ada sekitar 33 poliklinik. Beberapa di antaranya, poli bedah digesti, poli bedah ortopedi, poli covid, poli gigi endodonsi, poli jiwa, poli THT, poli vaccin center, dan lain-lain. RS PKU Muhammadiyah Yogyakarta memiliki program unggulan Pusat Rehabilitasi Cacat Tubuh. Selain itu ada pula Rukti Jenazah Islami, bank darah, dan pelayanan radiologi, laboratorium serta apotek 24 jam.

RS Siloam

Rumah sakit dengan fasilitas modern ini berada sekitar 10 menit berkendara dari pusat kota Jogja. Yang menarik, rumah sakit Siloam Yogyakarta terintegrasi dengan Lippo Plaza, sebuah pusat perbelanjaan dengan 9 lantai. Tentu ini akan menambah kenyamanan bagi keluarga pasien.

Rumah sakit Siloam Jogja tak hanya menyediakan layanan ambulans darat, tapi juga ambulans udara yang dilengkapi tim dokter dan tenaga medis yang sangat terlatih. Ambulans ini sudah berstandar ICU mobile, sehingga pasien bisa distabilkan di tempat, tak perlu menunggu sampai ke rumah sakit.

Penanganan pasien dengan ambulans pun telah terintegrasi dengan Instalasi Gawat Darurat (IGD). Sehingga pasien yang datang dapat ditangani dengan tepat dan cepat. Ada 60 tempat tidur untuk rawat inap. Rumah sakit ini juga dilengkapi dengan ultrasonografi and sefalometri 4D, serta CT Scan 128 slices

RS Hermina

Sama seperti rumah sakit Hermina di berbagai kota di Indonesia, Hermina Hospital Jogja juga merupakan rumah sakit bersalin atau ibu dan anak. Rumah sakit ini pun didukung oleh dokter-dokter obstetri dan ginekologi yang andal dan tim medis yang profesional. Kasus-kasus kehamilan dengan risiko tinggi juga siap ditangani oleh rumah sakit ini. Pembacaan hasil USG pun memiliki keakuratan tinggi. Selain itu tim spesialis kebidanan juga siap melayani beberapa jenis laparaskopi obsgyn dan memberikan solusi-solusi masalah kebidanan lainnya.

Fasilitas lain yang juga menjadi unggulan adalah Growth and Developments Clinic (GDC) atau klinik tumbuh kembang anak. Ada pula fetomaternal, yaitu sub-spesialis yang fokus pada deteksi dan diagnosis kelainan pada atau janin dan ibu. Lokasi rumah sakit ini pun strategis, dekat dengan Bandara Adisucipto.

RSPAU Dr. S. Hardjolukito

Tak ada yang menyangka bila sebuah bangunan sederhana yang menjadi tempat pengobatan sementara (TPS) pada tahun 1945 di Lapangan Udara Adi Sutjipto berubah menjadi rumah sakit tipe B 59 tahun kemudian. Rumah sakit militer milik TNI Angkatan Udara ini memang cukup besar dengan luas sekitar 4.000 meter persegi.

RSPAU Dr S Hardjolukito bertugas melayani TNI AU dan anggota TNI lain beserta keluarganya, serta masyarakat umum. Ada enam bangsal yang siap menampung pasien, yaitu bangsal kebidanan, bangsal penyakit anak, bangsal bedah kelas 1, 2, 3, bangsal penyakit dalam, dan ICU/ICCU/NICU/PICU.

Ada tiga layanan unggulan dari rumah sakit ini yang membuatnya menjadi rujukan nasional. Pertama, Pusat Pelayanan Mata Terpadu (one stop eye service). Kedua, Paviliun Psikiatri, yaitu ruang perawatan ODGJ dengan pelayanan eksklusif. Dan ketiga, Radiologi Linear Accelarator yang digunakan untuk membunuh sel kanker.

Ditulis pada Rumah Sakit | Tag , | Komentar Dinonaktifkan pada Inilah Best 5 Rumah Sakit yang Berdiri di Yogyakarta

Informasi Alamat dan No Tlp Rumah Sakit di Manado

Informasi Alamat dan No Tlp Rumah Sakit di Manado

Informasi Alamat dan No Tlp Rumah Sakit di Manado – Keberadaan rumah sakit memanglah penting bagi masyarakat modern sebagai penunjang dan solusi kesehatan. Seperti namanya, rumah sakit memang sebuah tempat yang dibangun dengan tujuan buat menampung orang-orang sakit supaya memperoleh perawatan yang dibutuhkan.

Kata ‘Rumah Sakit’ hampir pasti ditemukan di dalam catatan cerita hidup semua orang. Bagaimana tidak, banyaknya penyakit yang ada membuat setiap dari kita pasti pernah mengunjungi rumah sakit. Entah itu kita sendiri yang sakit, orang tua sakit, saudara sakit, atau teman yang sakit dan mesti dirawat di rumah sakit.

Perawatan kesehatan di rumah sakit dilakukan oleh para tenaga kesehatan profesional yaitu dokter, perawat, dan tenaga ahli dalam bidang kesehatan lainnya. Rumah sakit dalam bahasa Inggris yakni hospital, sesungguhnya berasal dari bahasa Latin, hospes yang berarti tuan rumah. Kata hospes ini setelah itu dalam bahasa Inggris dikembangkan menjadi ‘hotel’ dan ‘hospitality’. Hotel mempunyai arti tempat menginap, sementara hospitality yakni keramahan. Berikut di bawah ini rumah sakit berdasarkan tipenya:

Baca Juga : Inilah Best 5 Rumah Sakit yang Berdiri di Yogyakarta

RS Umum Daerah Provinsi Sulawesi Utara

RS Tipe: B
Pemilik: Pemprop
Alamat: Jl. Bethesda No. 77 Manado
Telepon: 0431865559

RS Umum Siloam Hospital Manado

RS Tipe: B
Pemilik: Perusahaan
Alamat: JL.SAM RATULANGI NO.22 BOULEVARD CENTER
Telepon: 0431-7290900

RSUP Prof. Dr. R. D. Kandou

RS Tipe: A
Pemilik: Kemkes
Alamat: Jl. Raya Tanawangko No.56, Manado
Telepon: 0431-838203

RS TNI AU Lanud Sam Ratulangi

RS Tipe: D
Pemilik: TNI AU
Alamat: Jl. A.A. Maramis, Kel. Lapangan Manado
Telepon: 811077 ext 124

RS Umum Manado Medical Center

RS Tipe: D
Pemilik: SWASTA/ LAINNYA
Alamat: Jln. Rajawali No. 8 – Kec. Paal 2 – Kel. Paal 2 – Kota Manado – 95129
Telepon: 0431 866641 / 0

RS Permata Bunda

RS Tipe: C
Pemilik: Organisasi Sosial
Alamat: Jl. Pingkan Matindas, Dendengan dalam,Manado
Telepon: 0431-842055

RS Siloam Paal Dua

RS Tipe: C
Pemilik: Perusahaan
Alamat: Jl. Yos Sudarso No.38-40, Paal Dua
Telepon: 1500181

RS TK. II R. W. Mongisidi

RS Tipe: C
Pemilik: TNI AD
Alamat: Jl. 14 Februari Telling Atas Manado
Telepon: (0431) 852250

RS Islam Sitti Maryam

RS Tipe: C
Pemilik: Organisasi Sosial
Alamat: Jl. Pogidon Raya No.110 Tuminting Manado
Telepon: 851577

RS Khusus Daerah Gigi dan Mulut Kota Manado

RS Tipe: C
Pemilik: Pemkot
Alamat: Jl. Ringroad Lingkungan V Kel. Tingkulu Kec. Wanea
Telepon:

RS Mata Provinsi Sulawesi Utara

RS Tipe: C
Pemilik: Pemprop
Alamat: Jl. W. Z. Johanis No.I Kota Manado
Telepon: 0431 851309

RS Pancaran Kasih

RS Tipe: C
Pemilik: Organisasi Protestan
Alamat: Jl. Dr. Sam Ratulangi XIII
Telepon: 0431-863237

RS Advent Manado

RS Tipe: C
Pemilik: Organisasi Sosial
Alamat: Jl. 14 Februari No. 1 Teling Atas
Telepon: 0431-847950

RS Bhayangkara Manado

RS Tipe: C
Pemilik: POLRI
Alamat: Jl. Sam Ratulangi no. 326 Manado
Telepon: 0431-8229522

RS Hermina Manado

RS Tipe: C
Pemilik: Perusahaan
Alamat: Jl. Ring Road 2 Lingkungan 1 Kel. Paniki Bawah Kec. Mapanget
Telepon: 0431 7242525

RS Ibu dan Anak Kasih Ibu

RS Tipe: C
Pemilik: SWASTA/ LAINNYA
Alamat: Jl Wolter Mongisidi, No. 1, Komp. Bahu Mall, Blok C. 23. Kel. Bahu, Kec. Malalayang.
Telepon: 0431-834780

RS Jiwa Prof. Dr. V. L. Ratumbusyang

RS Tipe: B
Pemilik: Pemprop
Alamat: Jl. Bethesda 77 Manado
Telepon: (0431) 827525

Ditulis pada Rumah Sakit | Tag , | Komentar Dinonaktifkan pada Informasi Alamat dan No Tlp Rumah Sakit di Manado

Top Rumah Sakit dan Sederet Fasilitas di Bandung

Top Rumah Sakit dan Sederet Fasilitas di Bandung

Top Rumah Sakit dan Sederet Fasilitas di Bandung –  Sebagai fasilitas dasar, ketersediaan rumah sakit di suatu wilayah memang sangat penting, apalagi untuk kota sebesar Bandung. Keberadaan rumah sakit di Bandung tentu bertujuan memberikan layanan kesehatan yang memadai bagi seluruh lapisan masyarakat. Rumah sakit di Bandung yang dilengkapi dengan fasilitas dan peralatan yang modern serta berkualitas. Tidak sedikit rumah sakit di Bandung yang sering dijadikan rujukan tingkat nasional sekaligus sebagai pusat pengembangan dunia kedokteran.

Rumah sakit di Bandung pun tak luput dari perhatian. Hal ini dibuktikan dengan bermunculannya berbagai tipe rumah sakit yang bisa diakses oleh warga. Kota Bandung sendiri dikenal sebagai kota yang memiliki sejumlah keunggulan dari segi infrastruktur, fasilitas, budaya, kuliner, dan lain sebagainya. Berikut ini daftar rumah sakit di Bandung yang bisa Anda pertimbangkan jika membutuhkan layanan kesehatan yang lengkap dan berkualitas:

Baca Juga : Informasi Alamat Rumah Sakit di Riau

RSAU Dr. M. Salamun

Rumah sakit di Bandung yang satu ini awalnya memang diperuntukkan bagi anggota TNI Angkatan Udara. Akan tetapi seiring bergulirnya waktu, Rumah Sakit TNI AU (RSAU) dr. M. Salamun melayani seluruh lapisan masyarakat yang membutuhkan fasilitas kesehatan. Dalam upaya memenuhi kebutuhan akan layanan kesehatan yang lengkap, RSAU dr. M. Salamun memiliki fasilitas medis, antara lain:

  • Dokter Umum
  • Kesehatan anak
  • Dokter Gigi
  • Bedah Plastik Rekonstruksi Dan Estetik
  • Penyakit Dalam / Internist
  • Optalmologi
  • Kardiologi
  • THT

Layanan penunjang yang tersedia di salah satu rumah sakit di Bandung tipe A ini pun cukup lengkap, di antaranya:

  • Ambulans
  • Instalasi Gawat Darurat (IGD)
  • X-Ray
  • CT Scan
  • Radiologi
  • MRI
  • Medical Checkup
  • Laboratorium
  • Apotek
  • Ultrasound

RSUP Dr. Hasan Sadikin

Rumah sakit di Bandung yang satu ini sudah tidak perlu diragukan lagi eksistensinya. Rasanya hampir semua warga Bandung mengenal RSUP dr. Hasan Sadikin atau disingkat RSHS. Rumah sakit ini juga dikenal dengan nama Rumah Sakit Rancabadak. Sebagian masyarakat masih suka menyebutnya dengan nama RS Rancabadak.

RSHS dibangun pada masa kolonial Belanda, yakni pada tahun 1920 dan diresmikan pada tanggal 15 Oktober 1923. Secara bertahap, RSHS terus berkembang, dari yang awalnya berkapasitas 300 tempat tidur, kini hampir menyentuh angka 1.000 tempat tidur serta menjadi rumah sakti tipe A dengan fasilitas super lengkap dan layanan medis berteknologi modern.

RSHS menyediakan 21 layanan medis umum, antara lain instalasi gawat darurat (IGD) 24 jam, dokter spesialis, lawayanan rawat inap, klinik kesehatan kulit, klinik gigi, forensik, dan pengobatan nuklir. Sementara layanan khususnya ada 15 macam, seperti pusat jantung, klinik lupus, layanan HIV/AIDS, dan lain sebagainya.

Tak hanya berstatus rumah sakit umum pusat (RSUP), RSHS pun telah memiliki gedung berstandar internasional dan menjadi rumah sakit rujukan di wilayah Jawa Barat. Selain itu, rumah sakit di Bandung ini dilengkapi peralatan canggih, misalnya Gamma Camera, CT Scan, MRI, dan beberapa alat berteknologi tinggi lainnya.

Rumah Sakit Santosa

Rumah Sakit Santosa merupakan salah satu rumah sakit di Bandung yang sering direkomendasikan oleh orang banyak. Pasalnya, rumah sakit ini memiliki fasilitas pelayanan medis unggulan dan telah naik kelas menjadi rumah sakit tipe A. Jenis layanan RS Santosa sangat lengkap. Mulai dari klinik umum, klinik spesialis, klinik bedah plastik, dan masih banyak lagi. Ada pun layanan unggulan dari rumah sakit di Bandung ini adalah:

  • Instalasi Gawat Darurat (IGD)
  • Eye Center
  • Akupuntur
  • Kanker
  • Jantung dan Saraf
  • Kandungan
  • Laboratorium
  • Radiologi

Peralatan yang dimiliki RS Santosa terbilang mutakhir dan canggih. Sebut saja Elektromiografi untuk otot dan saraf, hemodialisa, dan banyak lagi. Bagi peserta BPJS Kesehatan, tentunya bisa mengakses rumah sakit di Bandung yang satu ini.

RSUD Kota Bandung

Bermula dari sebuah puskesmas, rumah sakit di Bandung ini kemudian berkembang menjadi rumah sakit tipe D dengan nama Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) Ujung Berung pada tahun 1992.Namanya berubah lagi pada tahun 2007 menjadi RSUD Kota Bandung lalu memperoleh Sertifikat Akreditasi Rumah Sakit dengan Status Akreditasi Penuh untuk lim Standar Pelayanan meliputi: Administrasi Manajemen, Pelayanan Medis, Pelayanan Gawat Darurat, Pelayanan Keperawatan, dan Rekam medis.

Seiring waktu, RSUD Kota Bandung makin berkembang hingga kini telah berstatus sebagai rumah sakit tipe B. Ragam jenis layanan kesehatan pun semakin bertambah. Layanan IGD bisa diakses 24 jam dan bisa diakses lewat telepon. Sementara untuk rawat jalan, rumah sakit di Bandung yang satu ini memiliki sekitar 27 jenis layanan kesehatan, mulai dari klinik umum, klinik spesialis, hingga layanan unggulan robotik.

RSU Pindad

Rumah Sakit Umum (RSU) Pindad merupakan salah satu rumah sakit di Bandung yang cukup sering diakses masyarakat. Rumah sakit ini adalah bagian unit usaha PT Pindad Medika Utama, yang merupakan anak perusahaan dari PT Pindad (Persero) Tbk.Rumah Sakit Pindad diresmikan oleh Jend. A. Yani pada tahun 1965 sebagai rumah sakit ABRI tingkat IV, setara rumah sakit umum tipe D. Rumah sakit ini awalnya diperuntukan untuk karyawan Pindad (ABRI dan Sipil Hankam) saja, tapi kini telah menjadi rumah sakit umum.

RSU Pindad terus berkembang dengan 16 bidang spesialis serta layanan kesehatan penting, seperti instalasi gawat darurat (IGD), radiologi, farmasi, dan instalasi kamar operasi. Adapun layanan unggulan yang disediakan oleh rumah sakit di Bandung yang satu ini meliputi:

  • Bedah Anak
  • Bedah Umum
  • Pediatri
  • Jantung dan Pembuluh Darah
  • Kulit dan Kelamin
  • THT
  • Paru
Ditulis pada Uncategorized | Komentar Dinonaktifkan pada Top Rumah Sakit dan Sederet Fasilitas di Bandung

Inilah Jenis MCU yang Paling Sering di Lakukan Pasien

Inilah Jenis MCU yang Paling Sering di Lakukan Pasien

Inilah Jenis MCU yang Paling Sering di Lakukan Pasien – Medical Check Up (MCU) adalah langkah penting untuk memantau kesehatan tubuh secara menyeluruh dan mendeteksi penyakit sejak dini. Melalui tes ini, kita bisa mengetahui kondisi organ-organ penting seperti jantung, hati, ginjal, serta memeriksa kadar kolesterol dan gula darah. Saat medical check up, dokter akan mencari tahu soal riwayat penyakit, gaya hidup, dan keluhan yang sedang kamu alami. Selanjutnya, tanda vital dan kondisi fisik kamu akan diperiksa oleh dokter. Idealnya, pemeriksaan kesehatan ini dilakukan setiap tahun.

Sebetulnya tidak ada rangkaian tes yang pasti dalam melakukan prosedur medical check up. Namun, pemeriksaan ini dimulai dengan melakukan pemeriksaan BMI atau indeks massa tubuh. Tes BMI adalah prosedur dengan mengukur dan mengaitkan tinggi dan berat badan. Lalu, tim medis juga akan melakukan pemeriksaan lain guna memastikan kondisi kesehatan pasien. Beberapa pemeriksaan lainnya, termasuk:

Baca Juga : Top Rumah Sakit dan Sederet Fasilitas di Bandung

Pemeriksaan Kolesterol

Salah satu pemeriksaan yang tidak kalah penting adalah cek kolesterol. Normalnya berada di bawah 200 miligram per desiliter (mg/dL). Selain itu, pastikan tekanan darah berada di kisaran 120/80.

Kolesterol tinggi adalah gangguan yang terjadi akibat mengonsumsi makanan tinggi lemak. Hati-hati, karena kebiasaan tidak sehat ini dapat memicu masalah kesehatan seperti serangan jantung dan stroke.

Pemeriksaan Gula Darah

Selain memeriksa kadar kolesterol, penting untuk memeriksa gula darah agar terhindar dari diabetes. Namun, sebelum menjalankan pemeriksaan ini biasanya kamu perlu berpuasa minimal delapan 8.

Normalnya berada di kisaran 70-100 miligram per desiliter (mg/dL). Sementara prediabetes, angkanya 100-125 mg/dL. Kamu tergolong mengidap diabetes jika kadar gula lebih dari 126 mg/dL.

Mau tahu lebih jauh mengenai batas gula darah? Baca di artikel ini: “Ini Batas Kadar Gula yang Normal Bagi Wanita”.

Pemeriksaan Fungsi Hati

Uji fungsi hati akan dokter lakukan dengan memeriksa kadar enzim dan protein yang terdapat di dalam sampel darah. Tujuan pemeriksaan tes MCU ini adalah mendeteksi dan memantau perkembangan penyakit liver.

Selain itu, kegunaan lain tes MCU adalah menilai efektivitas, memantau efek samping pengobatan, dan memeriksa seberapa parah kerusakan yang telah terjadi pada organ hati.

Pemeriksaan ini biasanya direkomendasikan untuk seseorang yang kecanduan alkohol, mengidap anemia, obesitas, mengidap penyakit kandung empedu, atau mengonsumsi obat-obatan yang berisiko merusak hati.

Pemeriksaan Fungsi Ginjal

Apa itu MCU pada fungsi ginjal? Ada 4 jenis pemeriksaan untuk memeriksa fungsi ginjal, yaitu ureum, tes urine, laju filtrasi glomerulus, dan kreatinin darah. Berikut keempat fungsi masing-masing pemeriksaan:

  • Ureum atau blood urea nitrogen (BUN). Tes ini akan menentukan kadar urea nitrogen dalam darah yang merupakan sisa zat metabolisme protein.
  • Tes urine. Kandungan protein dan darah dalam urine bisa menandakan adanya penurunan fungsi ginjal. Nah, tes urine dapat kamu gunakan untuk mendeteksi protein maupun darah.
  • Laju filtrasi glomerulus. Kegunaan pemeriksaan ini yaitu untuk melihat kemampuan ginjal dalam menyaring zat sisa metabolisme dalam tubuh.
  • Kreatinin darah. Fungsi tes MCU ini adalahmenentukan kadar kreatinin dalam darah. Kreatinin merupakan zat sisa hasil pemecahan otot yang akan tubuh buang melalui ginjal. Kadar kreatinin yang tinggi dalam darah dapat menjadi tanda adanya gangguan pada ginjal.

Pemeriksaan Anamnesis

Anamnesis adalah pengambilan riwayat medis pribadi pasien. Dokter akan mengajukan pertanyaan kepada pasien tentang penyakit, keluhan, dan gangguan saat ini dan perjalanannya.

Pasien juga harus memberikan perincian tentang kondisi kehidupan mereka saat ini. Misalnya, perokok atau bukan perokok, serta ada atau tidaknya penyakit ganas yang menyerang anggota keluarga.

Apakah kamu Hendak Medical Check Up? Dokter Ini Bisa Berikan Info Lengkap sehingga bisa kamu hubungi.

Tes Bone Density atau Densitometri Tulang

Apa itu mcu tes bone density? Prosedur ini bertujuan untuk mengukur kepadatan mineral tulang. Gunanya adalah mengevaluasi kesehatan tulang dan mengetahui potensi osteoporosis atau risiko tulang rapuh (osteopenia).

Pemeriksaan Gigi dan Mulut

Tujuan dari pemeriksaan ini adalah melakukan penilaian menyeluruh terhadap kondisi mulut pasien. Tes juga dapat mendeteksi masalah gigi dan mulut, serta memberikan rekomendasi perawatan atau tindakan yang kamu butuhkan.

Skrining Kesehatan Usus Besar 

Tujuan dari pemeriksaan ini adalah mendeteksi dini atau mencegah perkembangan kanker usus besar, atau polip usus besar yang dapat berkembang menjadi kanker di masa depan.

Skrining Kesehatan Serviks

Tim medis melakukan pemeriksaan ini dengan prosedur pap smear. Tujuannya untuk mencegah perkembangan sel kanker. Untuk memaksimalkan hasilnya, kamu bisa melakukan suntik HPV 3 kali dosis.

Skrining Kesehatan Kulit

Saat melakukan MCU, kamu juga perlu untuk melakukan pemeriksaan kesehatan kulit ke dokter spesialis kulit. Ada baiknya memastikan perubahan yang ada pada kulit. Contohnya seperti munculnya tahi lalat, bintik-bintik, dan tanda lain pada kulit. Pemeriksaan ini dilakukan untuk mendeteksi dan mencegah perkembangan kanker kulit sejak dini. Dengan begitu, pengobatan akan menjadi lebih mudah dilakukan.

Tes Audiometri

Pemeriksaan audiometri adalah jenis tes untuk mengetahui apakah seseorang mengalami gangguan pendengaran sensorineural atau kerusakan saraf. Selain itu, audiometri juga dapat mendeteksi ada tidaknya kerusakan pada gendang telinga.

Cek Fungsi Jantung dengan EKG

Ekokardiografi (EKG) adalah tes menggunakan alat khusus untuk mengamati kondisi jantung, termasuk struktur dan fungsinya. Cara kerjanya dengan mengeluarkan gelombang suara ultrasonik, sehingga menghasilkan gambar (ekokardiogram) yang menunjukkan kondisi jantung. Tes ini mampu menilai fungsi dan struktur jantung secara langsung dan akurat. Bahkan, kamu bisa mengetahui gerakan katup jantung, dinding jantung, dan sebaik apa aliran darah di bilik jantung.

Pemeriksaan Radiologi

Jenis pemeriksaan ini menggunakan sinar X atau sinar radioaktif untuk memberikan informasi mengenai suatu penyakit lewat foto atau gambar. Pemeriksaan radiologi dapat mendeteksi beberapa penyakit, seperti kanker, tumor, penyakit jantung, stroke, kelainan paru-paru, gangguan pada tulang atau sendi. Pemeriksaan ini bisa mengetahui kondisi pembuluh darah, hati, ginjal, kelenjar tiroid, kelenjar getah bening, saluran pencernaan, dan saluran reproduksi.

Pemeriksaan Laboratorium

Tes laboratorium terdiri dari beberapa jenis pemeriksaan berikut:

  • Pengujian atau pemeriksaan hematologi, untuk mengetahui kualitas dan kuantitas dari sel darah merah, sel putih, trombosit, dan berbagai hal mengenai sel serta organ pembentuk darah.
  • Tes urine, untuk mengetahui kandungan dalam urine, seperti warna, pH, protein atau albumin, gula, bilirubin, dan darah.
  • Pemeriksaan tinja, untuk mengetahui warna dan konsistensi.
Ditulis pada Uncategorized | Tag , | Komentar Dinonaktifkan pada Inilah Jenis MCU yang Paling Sering di Lakukan Pasien

6 Rumah Sakit Terbaik di Singapore untuk Check Up Obligasi

6 Rumah Sakit Terbaik di Singapore untuk Check Up Obligasi

6 Rumah Sakit Terbaik di Singapore untuk Check Up Obligasi – Singapura merupakan salah satu negara maju bahkan di tingkat dunia. Hal ini dibuktikan oleh majunya berbagai infrastruktur di sana, seperti rumah sakit. Oleh sebab itu, tak heran jika banyak orang melakukan medical check up ke sana dengan hasil dari Obligasi Pemerintah. Jika Anda mempunyai keinginan yang sama, maka ada beberapa hal yang perlu Anda ketahui terlebih dahulu seperti rekomendasi rumah sakit terbaik di sana dan apa saja yang perlu dipersiapkan. Inilah berbagai rumah sakit terbaik di Singapura yang menyediakan pelayanan kesehatan tingkat dunia:

Rumah Sakit Umum Changi

Rumah sakit ini menduduki peringkat ketujuh di Singapura. Hal ini disebabkan oleh banyaknya pelayanan medis yang disediakan secara komprehensif. Rumah sakit ini pun menjadi rujukan warga Singapura yang berada di wilayah timur atau timur laut. Terlebih lagi ia merupakan rumah sakit pertama di sana.

Di sini Anda bisa memeriksakan berbagai masalah kesehatan yang berkaitan dengan bedah tulang, jantung, bedah umum, THT dan lain-lain. Tak hanya itu saja, Anda juga akan menemukan berbagai pusat spesialis seperti diabetes hingga masalah tidur.

Baca Juga : Inilah Jenis MCU yang Paling Sering di Lakukan Pasien

Rumah Sakit National University

Rumah sakit ini didirikan sebagai pusat pelatihan dan penelitian untuk fakultas kedokteran serta kedokteran gigi milik National University of Singapore (NUS). Kampus ini sendiri merupakan salah satu perguruan tinggi terbaik di Asia.

Di sini terdapat berbagai pusat spesialis, seperti gigi, bedah umum, bedah tulang, jantung, hati, dan lain-lain. Tak hanya itu saja, rumah sakit ini juga mampu menampung lebih dari 49.000 pasien rawat inap sehingga Anda tak perlu khawatir jika membutuhkan perawatan lebih lanjut.

Rumah Sakit Gleneagles

Bila Anda mencari rumah sakit yang ramah bayi, maka Anda bisa mengunjungi rumah sakit ini. Bahkan hal tersebut sudah diakui oleh WHO pada tahun 2019. Tak hanya itu saja, ia juga memperoleh akreditasi dari JCI atau Joint Commission International.

Ada berbagai pelayanan medis yang bisa Anda pilih di rumah sakit ini. Tak perlu khawatir akan kualitasnya karena ia telah menjadi contoh bagi rumah sakit swasta lainnya di negara ini. Uniknya, ia terletak di seberang Singapore Botanical Garden yang bisa Anda kunjungi untuk berwisata.

Rumah Sakit Mount Elizabeth

Jika Anda sering mengikuti berbagai berita di Indonesia, Anda akan menemukan bahwa banyak tokoh masyarakat yang berobat ke rumah sakit ini. Hal ini disebabkan Mount Elizabeth merupakan salah satu rumah sakit swasta terbaik di negara tersebut.

Rumah sakit ini terkenal akan kemampuannya mengobati berbagai penyakit berat, seperti transplantasi, kanker, bedah saraf, dan lain-lain. Itulah mengapa banyak perusahaan asuransi di Asia memberikan rujukan ke rumah sakit ini jika pemegang polis memerlukannya.

Rumah Sakit Raffles

Rumah sakit lain yang sering menjadi rujukan warga Asia termasuk Indonesia adalah rumah sakit Raffles. Rumah sakit ini sendiri hanya berjarak sekitar 15 menit saja dari Bandara Changi, Singapura.

Ada berbagai masalah kesehatan yang bisa ditangani oleh rumah sakit ini, seperti kanker, kehamilan, tulang, dan lain-lain. Rumah sakit ini pun telah berpengalaman selama lebih dari 40 tahun sehingga dipercaya oleh masyarakat.

Rumah Sakit Umum Singapura

Jika Anda mencari rumah sakit besar, maka Anda bisa melakukan medical check up ke Singapore General Hospital atau Rumah Sakit Umum ini. Bahkan rumah sakit ini merupakan rumah sakit terbesar di Singapura. Rumah sakit ini kerap menjadi rujukan peristiwa besar seperti kecelakaan yang melibatkan korban dalam jumlah banyak. Bahkan ia mempunyai landasan helikopter sendiri untuk membantu penanganan dengan cepat. Tentu Anda tetap bisa memeriksakan diri untuk berbagai masalah kesehatan lainnya.

Ditulis pada Uncategorized | Tag , | Komentar Dinonaktifkan pada 6 Rumah Sakit Terbaik di Singapore untuk Check Up Obligasi

Fasilitas Terbaik Mount Elizabeth untuk Pasien

Fasilitas Terbaik Mount Elizabeth untuk Pasien

Fasilitas Terbaik Mount Elizabeth untuk Pasien – Menurut data setidaknya ada 2 juta orang Indonesia per tahunnya memilih berobat di luar negeri, termasuk Singapura. Alasan mereka melakukannya, lantaran pengobatan di rumah sakit Singapura memiliki fasilitas dan pelayanan kesehatan yang lebih prima. Ketika Anda datang ke Singapura untuk berobat, terkadang Anda harus membawa obat-obat yang telah diresepkan sebelumnya oleh dokter di Indonesia. Nah, ada beberapa ketentuan yang harus Anda perhatikan bersama pendamping. Dengan fasilitas khusus dan lengkap, Mount Elizabeth Hospital dapat memberikan hasil klinis optimal bagi pasien.

Pusat Endoskopi

Pusat endoskopi kami di Mount Elizabeth Hospital menyediakan berbagai prosedur diagnostik dan prosedur endoskopik terapeutik, seperti kolonoskopi dan kolangiopankreatografi retrograd endoskopik (ERCP). Tim spesialis dan staf profesional kami siap menjelaskan prosedur dan memberi perawatan medis yang menyeluruh. Tersedia berbagai tipe kamar sesuai kebutuhan.

Baca Juga : Inilah Jenis Penyakit dan Pengobatan di Singapore

Pusat endoskopi Mount Elizabeth Hospital dilengkapi dengan:

  • 7 ruang prosedur
  • 38 tempat tidur pemulihan
  • Kantor penerimaan pasien

Pusat ini juga dilengkapi dengan otomatisasi robotik, termasuk pengiriman lingkup dengan bantuan robot, dan StamiLift untuk pemindahan tempat tidur yang nyaman.

Pusat endoskopi Mount Elizabeth Novena Hospital dilengkapi dengan:

  • 5 ruang bedah,
  • 19 kamar dengan tempat tidur single dan double. 4 di antaranya adalah kamar VIP dengan TV dan kamar mandi pribadi.

Unit Perawatan Intensif (ICU)

Unit perawatan intensif (ICU) merupakan fasilitas khusus yang ditujukan bagi pasien yang memerlukan pemantauan intensif, perawatan spesifik, dan alat bantu pernapasan yang kompleks. Di ICU kami, tersedia petugas yang siaga 24 jam, yaitu:

  • Dokter spesialis bersertifikat
  • Perawat yang berpengalaman dalam perawatan penyakit kritis
  • Praktisi juru rawat
  • Asisten dokter

Unit Perawatan Intensif Neonatal (NICU)

Unit perawatan intensif neonatal (NICU) adalah unit khusus untuk memantau dan merawat bayi yang sakit atau lahir prematur. NICU juga menerima pasien bayi dengan kelainan bawaan atau trauma saat persalinan.

Tersedia layanan berikut di NICU kami:

  • Pemeriksaan bayi baru lahir,
  • Perawatan intensif dan khusus bayi baru lahir,
  • Tim siaga untuk persalinan berisiko tinggi,
  • Konsultasi mengenai risiko tinggi dan cacat lahir,
  • Pemantauan lanjutan terhadap perkembangan saraf neonatal pada bayi lahir prematur,
  • Konsultasi spesialis untuk pasien rawat jalan.

Dengan peralatan canggih dan tenaga kesehatan yang terlatih, kami berkomitmen agar setiap anak dapat menjalani awal kehidupan dengan sebaik-baiknya.

Fitur ICU

Unit kami memanfaatkan kecanggihan teknologi untuk memastikan keselamatan pasien dan perawatan klinis yang berkualitas. Fiturnya mencakup:

  • Pemantauan tanda-tanda vital kehidupan secara terpusat selama 24 jam. Data tanda-tanda vital kehidupan pasien dikirimkan ke ruang kerja perawatan pusat yang dijaga nonstop oleh para perawat berkualifikasi. Hal ini memungkinkan tim ICU untuk merespons semua perubahan dengan cepat.
  • Unit layanan yang terpasang di plafon untuk memasok daya krusial dan mewadahi peralatan medis. Ranjang di ICU tidak ditambatkan ke dinding dan dapat diputar atau diposisikan secara fleksibel untuk hasil optimal.
  • Jarak dekat dengan ruang operasi sehingga pasien dapat menerima perawatan darurat sesegera mungkin.

Pusat Bedah Rawat Jalan

Di pusat bedah rawat jalan kami, Anda dapat:

  • Menggunakan layanan tim tenaga kesehatan profesional kami yang berpengalaman. Tim kami yang berasal dari berbagai disiplin ilmu terdiri atas spesialis bedah, spesialis anestesi, dan perawat berlisensi.
  • Menjalani perawatan medis invasif minimal dari tim operasi ahli dengan berbagai teknik bedah dan subspesialisasi, seperti bedah laparoskopi dan bedah katarak tanpa pisau bedah.
  • Menjalani prosedur bedah di lingkungan aman yang dilengkapi dengan sistem penyaring udara HEPA. Kami menjalankan pengujian rutin untuk mengukur kadar bakteri, partikel, dan laju pertukaran udara untuk memastikan kondisi kesehatan pasien.
  • Nikmati kenyamanan layanan satu pintu mulai dari pendaftaran, persiapan operasi, pemulihan, dan kepulangan.
  • Langsung pulang setelah menjalani prosedur bedah, tanpa biaya rawat inap dan biaya terkait.

Ruang Operasi

Dengan desain yang mengoptimalkan efisiensi dan kelancaran alur operasi yang kompleks, berikut karakteristik ruang operasi kami:

  • Merupakan ruang bertekanan positif,
  • Dilengkapi teknologi bedah canggih,
  • Dilengkapi alat bantu yang terpasang di plafon,
  • Menggunakan peralatan bedah sekali pakai untuk mengurangi risiko infeksi.

Mount Elizabeth Hospital dilengkapi dengan:

  • 1 ruang operasi khusus untuk bayi tabung (IVF),
  • 1 ruang bedah mayor,
  • 12 kamar operasi.

Mount Elizabeth Novena Hospital dilengkapi dengan:

  • 1 ruang bedah mayor,
  • 13 ruang operasi, termasuk 1 ruang operasi hybrid untuk melakukan bedah invasif minimal dan terbuka.

Mount Elizabeth Novena adalah rumah sakit swasta pertama dengan ruang operasi hybrid berisi peralatan pemindai modern, seperti mesin peralatan tomografi terkomputasi (CT) dan pencitraan resonansi magnetik (MRI). Dengan demikian, ahli bedah bisa secara aman melakukan bedah kompleks dengan meminimalkan luka sayatan untuk hasil operasi yang lebih baik dan waktu pemulihan yang lebih singkat.

Unit Ketergantungan Tinggi (HDU)

Unit ketergantungan tinggi (HDU) adalah unit perawatan semi-intensif bagi pasien yang memerlukan pengamatan, pengobatan, dan perawatan yang lebih intensif dibandingkan ruang rawat umum.

HDU juga disebut unit step-down atau unit perawatan progresif. Pemindahan pasien dari ICU ke HDU sering dianggap sebagai tanda kemajuan yang positif. Pemindahan ini berarti bahwa pasien akan kembali ke pola makan dan tidur normal secara bertahap dan merupakan satu langkah lebih dekat menuju kepulangan.

Ditulis pada Fasilitas Rumah Sakit | Tag , | Komentar Dinonaktifkan pada Fasilitas Terbaik Mount Elizabeth untuk Pasien

Top 6 Rumah Sakit Populer di Singapore

Top 6 Rumah Sakit Populer di Singapore

Top 6 Rumah Sakit Populer di Singapore – Singapura merupakan salah satu negara yang menjadi destinasi favorit orang-orang untuk berobat atau melakukan perawatan intensif. Meski terbilang negara kecil, kualitas pelayanan medis rumah sakit di Singapura, termasuk yang terbaik dan diandalkan di Asia Tenggara. Pasien dari negara-negara tetangga, termasuk Indonesia, datang ke sini karena pelayanannya dinilai lebih efektif dibandingkan negara lain. Apalagi, ditangani oleh dokter spesialis berkualitas serta dilengkapi dengan peralatan yang aman dan canggih. Tahun 2014, Bloomberg menempatkan Singapura di posisi ke-51 sebagai negara dengan sistem pelayanan kesehatan terbaik di dunia. Sementara, menurut World Health Organization (WHO), Singapura berada di peringkat 6 dunia untuk kategori sistem pelayanan kesehatan terbaik. Singapura unggul di atas negara-negara lain seperti Austria (posisi 9), Jerman (posisi 25), dan Israel (posisi 28). Data dari Economist Intelligence Unit, rata-rata sebanyak 550.000 pasien dari luar negeri datang ke Singapura, setiap tahunnya. Jumlah pasien terbanyak berasal dari Indonesia, Filipina, Australia, sebagian dari Amerika Utara, dan negara-negara di Eropa.

Baca Juga : Fasilitas Terbaik Mount Elizabeth untuk Pasien

National University Hospital (NUH)

NUH adalah salah satu rumah sakit akademik terkemuka di Singapura yang menyediakan berbagai fasilitas dan layanan unggulan. Rumah sakit ini memiliki ICU yang modern dan NICU untuk pasien yang memerlukan perawatan intensif.  Sebagai rumah sakit akademik, NUH menjadi pusat penelitian fakultas kedokteran dan kedokteran gigi Universitas Nasional Singapura (NUS). National University Hospital dilengkapi dengan lebih dari 1.200 tempat tidur yang dapat melayani lebih dari 670.000 pasien rawat jalan dan 49.000 pasien rawat inap. NUH memberikan perawatan tepercaya bagi orang dewasa, wanita, dan anak-anak, salah satunya adalah program transplantasi ginjal dan hati anak.  NUH juga menawarkan berbagai layanan unggulan lainnya, seperti kardiologi, bedah, onkologi, ortopedi, dan neurologi.

Singapore General Hospital (SGH)

Menetapkan dirinya sebagai rumah sakit pertama dan terbesar di Singapura, SGH menjadi pusat rumah sakit pendidikan dan rumah sakit rujukan. Tidak kalah dengan Mount Elizabeth Hospital, SGH juga telah memiliki akreditasi dari Joint Commision International. Rumah sakit yang sepenuhnya dimiliki oleh Pemerintah Singapura ini menyediakan layanan unggulan dalam bidang bedah plastik, kardiologi, bedah kardiotoraks, onkologi, ortopedi, serta obstetri dan ginekologi.  Singapore General Health memiliki pusat rehabilitasi yang lengkap, termasuk fisioterapi, terapi okupasi, dan terapi wicara, guna membantu pasien dalam pemulihan setelah operasi maupun cedera. Bukan cuma itu, rumah sakit yang terletak di pusat kota ini membuatnya mudah diakses oleh keluarga karena terdapat banyak hotel di sekitarnya.

Mount Elizabeth Hospital 

Mount Elizabeth Hospital adalah salah satu rumah sakit swasta yang telah memiliki akreditasi dari Joint Commision International dan terletak di pusat Kota Singapura. Hal ini tentunya dapat memudahkan keluarga untuk mencari akomodasi saat menjalani pengobatan. Mount Elizabeth Hospital memiliki dua lokasi utama di Singapura, yakni Orchard dan Novena. Rumah sakit swasta ini memiliki beberapa spesialisasi medis unggulan, seperti spesialis jantung, dokter bedah, onkologi, dan ortopedi.  Tidak hanya itu, Mount Elizabeth Hospital juga memiliki layanan medis unggulan lainnya, seperti sistem bedah robotik dan tomotherapy. Berbagai keunggulan layanan tersebut didukung oleh lebih dari 450 dokter spesialis dan dilengkapi dengan 345 tempat tidur.

National University Cancer Institute Singapore (NCIS)

Rumah sakit National University Cancer Institute Singapore adalah pusat spesialis nasional di bawah National University Health System (NUSH). Ini adalah satu-satunya pusat kanker di Singapura yang berfokus menangani pasien kanker, baik orang dewasa maupun anak-anak.  NCIS menawarkan spektrum perawatan kanker yang kompleks, mulai dari pencegahan, skrining, diagnosis, pengobatan, rehabilitasi, dan perawatan paliatif terhadap penyakit kanker.

Rumah sakit ini memiliki peralatan diagnostik mutakhir untuk mendiagnosis kanker lebih tepat dan awal. Beberapa fasilitas pencitraan medis tersebut, seperti PET-CT Scan dan MRI.  Ada sejumlah fasilitas pengobatan kanker yang dimiliki rumah sakit ini, di antaranya pusat terapi radiasi, perawatan payudara, kanker anak, hingga sumber daya kesehatan. Itulah beberapa daftar rekomendasi rumah sakit di Singapura yang terbaik dan berfasilitas lengkap yang dapat menjadi pertimbangan untuk berobat sesuai dengan kebutuhan Anda.

Gleneagles Hospital 

Daftar nama rumah sakit di Singapura yang tidak kalah bagus adalah Gleneagles Hospital. Rumah sakit ini memberikan pelayanan medis tepercaya yang dilengkapi dengan 221 tempat tidur dan didukung lebih dari 200 dokter spesialis.  Rumah sakit yang terletak di Napier Road, Singapura, ini memiliki beberapa layanan medis unggulan.  Layanan unggulan ini meliputi jantung, transplantasi hati, onkologi, bedah ortopedi, gastroenterologi, kardiologi, serta kebidanan dan kandungan. Tepat di sekitaran rumah sakit juga terdapat beberapa hotel atau restoran yang dapat mempermudah pasien dan keluarga untuk bolak-balik ke rumah sakit.  Gleneagles Hospital melayani pasien internasional dan memiliki tim yang terlatih dalam koordinasi perawatan pasien dari luar negeri, termasuk layanan interpretasi bahasa.

Farrer Park Hospital 

Rumah sakit Farrer Park adalah rumah sakit swasta di Singapura yang memadukan layanan kesehatan dan perhotelan. Di dalam gedung rumah sakit terdapat hotel yang tentunya dapat mempermudah keluarga dan pasien yang akan melakukan pengobatan. Farrer Park Hospital memiliki lebih dari 230 spesialis medis yang mencakup lebih dari 30 spesialisasi bidang, termasuk kardiologi, onkologi, ortopedi, kedokteran olahraga, gastroenterologi, dan bedah umum. Setiap unit di rumah sakit ini pun memiliki akses penuh ke layanan diagnostik canggih dan pemeriksaan tes yang berlokasi di Farrer Park Hospital. Beberapa layanan tersebut, seperti fasilitas laboratorium, audiologi, dan fasilitas pencitraan khusus, misalnya CT Scan, MRI, X-Ray, dan Nuclear Scan.  Merangkum dari MedlinePlus, Nuclear Scan dapat digunakan untuk menemukan tumor dan penyebaran kanker di tubuh.

Ditulis pada Rumah Sakit | Tag , | Komentar Dinonaktifkan pada Top 6 Rumah Sakit Populer di Singapore